Total Tayangan Halaman

Minggu, 12 Desember 2010

SEJARAH SINGKAT TEORI SOSIOLOGI KRITIS DAN POSTMODERN

teori kritis adalah pengembangan teori Hegel dan Marx, dan Horkheimer mesestematiskannya dan dikembangkan oleh Habermas, teori kritis terkait dengan orientasi tertentu terhadap filsafat yang ”dilahirkan” di Frankfurt.
Horkheimer, Theodor Adorno, Herbert Marcuse dan Erich Fromm di akhir tahun 20-an dan awal tahun 30-an adalah salah satu tokoh pengembang teori kritis.
Tokoh lain yang kemudian menjadi identik dengan teori kritis adalah Jurgen Habermas. Dia bergabung dengan Institut Penelitian Sosial di universitas Frankfurt, yang didirikan kembali oleh Horkheimer dan Adorno, pada dekade pasca perang dunia kedua

Tidak ada komentar:

Posting Komentar